Jurus Hong Kong:
Intervensi di Pasar Bebas


Hong Kong: Mempertahankan sistim Currency Board.
Sistim Currency Board yang sudah berjalan lebih dari 15 tahun menghadapi ujian berat. Bagaimana argumentasi HKMA versus para penyerangnya?


Lihat juga:
Riwayat Bantuan IMF
Kebijakan Pengendalian Devisa
Hedge Fund LTCM
Kearah Regulasi Kapital Global



FIGHTING 'GODZILLAS' [Asiaweek, 23 October 1998]
Post-intervention Hong Kong is likely to stick with the free market
By Jonathan Sprague

Jurus Hong Kong menghantam spekulator menunjukkan keberhasilan. Argumentasi yang menilai positif ataupun negatif memberikan pemahaman untuk varian-varian kebijakan moneter. Lihat juga A NEW COURSE dan 'TRACK THE HEDGE FUNDS'


Hong Kong reserves spent for stocks, campaign to drive out market speculators [Nando Times, 22 Oct 1998]


Hong Kong Changes Its Tune Over Speculators [International Herald Tribune, 3 Oct 1998]
by Philip Segal


The Political Process of Monetary Management [20 Oct 1998]
by Joseph Yam, HKMA

Uraian bersifat teknis mengenai kebijakan moneter pemerintah Hong Kong yang mempertahankan sistim dewan mata uang, dengan sejumlah format telah dimodernisasi guna mengikuti perkembangan teknologi dan perluasan pasar yang amat pesat. Mulai dari pengendalian basis moneter yang senantiasa berdasarkan aturan ketat, keterbukaan dalam penyebarluasan informasi mengenai kebijakan maupun pergerakan besaran moneter, serta pertanggungjawaban dalam proses politik dari pengelolaan moneter.

Defending Hong Kong's Monetary Stability [14 Oct 1998]
by Joseph Yam, HKMA

Joseph Yam kembali mempertegas posisi yang diambilnya, lebih dari dua bulan setelah tindakan intervensi yang menggemparkan dan dikritik oleh banyak pihak. Pada saat ini hasilnya mulai nyata dan semakin banyak pihak mengakui ada titik terang yang membenarkan kebebasan tanpa batas bisa dipermainkan oleh pihak-pihak yang semata-mata mencari keuntungan dari gerakan yang bisa diatur dengan kekuatan tertentu.
Hanya penjelasan langsung dari pejabat yang bersangkutan dapat berbagi pemahaman kepada pihak luar mempertimbangkan bagaimana tindakan yang seharusnya dilakukan demi kepentingan masyarakat. Fakta demi fakta mengungkapkan siapa, mengapa dan bagaimana caranya pihak-pihak yang hendak mengambil keuntungan pada akhirnya terpaksa menyingkir dengan mengalami sejumlah kerugian menghadapi otorita moneter Hong Kong yang menggebrak secara inkonvensional.
Sekali lagi stabilitas adalah sasaran suci kebijakan moneter. Dan Pemerintah HKSAR bukanlah "bebek bengong". Mudah-mudahan Alan Greenspan memahaminya.

Letter to Mr Alan Greenspan [17 Sep 1998]
from Joseph Yam, Hong Kong Monetary Authority.
Hong Kong Monetary Authority menjelaskan alasan-alasan mengapa perlu melakukan intervensi di pasar saham dan bursa index futures, untuk meredam para spekulator yang berusaha mencari keuntungan dari sistim keuangan Hong Kong. Tegas dan secara terbuka Hong Kong bertekad mempertahankan fair market. Namun tak dapat dihindari harus mengambil tindakan drastis karena tindakan para spekulator (dalam istilah HKMA 'para manipulator') jika dibiarkan akan terus-menerus mengguncangkan sistim keuangan. Akan berakibat fluktuasi suku bunga dan diikuti panik kalangan bursa, dan semakin menekan situasi deflasioner yang sedang berlangsung. Dipihak lain, komentator barat menekankan intervensi sebagai perbuatan tercela yang menghianati liberalisme pasar bebas.
".....Kami berkesanggupan untuk menanggung hancurnya harga-harga asset seberapapun sulitnya. Apa yang kami upayakan adalah menghadapi manipulasi harga. Dan kami melakukannya dengan membuat frustrasi mereka yang 'bermain-main' melalui tindakan balasan di pasar, dan diikuti dengan usaha perbaikan agar pasar kami lebih sukar dimanipulasi....."
".....Kami mempunyai alasan untuk berkeyakinan bahwa mereka yang ingin memanipulasi pasar telah sejak awal tahun ini mengumpulkan transaksi swap senilai lebih dari HK$30 milyar melalui para perantara keuangan, dengan lembaga multilateral seperti Bank Dunia dan Bank Pembangunan Asia, yang telah menerbitkan surat hutang berjangka satu dan dua tahun dalam dolar HK. Kami mempunyai bukti-bukti bahwa pada waktu bersamaan mereka telah mengakumulasi posisi short dalam bursa index futures. Mengambil kesempatan dari desas-desus dan kabar angin yang sedang beredar, mereka menjual dollar Hong Kong yang telah dikumpulkan kepada HKMA, yang berkewajiban mengambilnya berdasarkan disiplin sistim dewan mata uang, dan segera melontarkan suku bunga keatas dan harga saham merosot tajam. Kesempatan ini memberikan keuntungan besar bagi posisi short dalam index futures mereka...."
"....lingkungan pasar bebas bukan berarti boleh dimanipulasi secara bebas. Pasar harus berimbang dan wajar juga. Lagi pula, jika pihak-pihak penganut pasar bebas bisa didesak untuk melakukan tindakan yang tidak konvensional dan kontroversial, apakah mungkin ada sesuatu yang salah besar di lingkungan keuangan internasional dan perlu segera ditangani?...."

Frail Asian Economy Watch Hong Kong, Malaysia Ploys [Washington Post, 11 Sep 1998]
by Keith B. Richburg.
"....Strange things are happening in Asia......: The government's unprecedented stock-buying spree has produced cries of outrage, with one local economist saying chief executive Tung Chee-hwa has turned the Hong Kong administration into 'a kind of ATM machine for speculators.'......."
"...Then ....Prime Minister Mahathir Mohamad announced it was essentially taking the country out of the global financial system, making its currency, the ringgit, nonconvertible overseas and taking other measures to isolate Malaysia's economy....." (lihat Jurus Malaysia: "Kebijakan Pengendalian Devisa")
"..... to defend that peg against periodic attacks by outside speculators, the government has to jack up interest rates, and that in turn drives the stock market down. Speculators can thus work the 'double play' by putting pressure on the Hong Kong dollar, and then selling short on the market, which means betting that the stock market will fall. So they make money whether the currency peg collapses, which is unlikely, or the market falls...."
"....Some market analysts suggested the intervention may have been prompted by pressure on Tung, a former shipping tycoon before he became chief executive, from the territory's billionaire property barons who were watching their fortunes fall as the stock market plummeted...."
"......'This is a return to the so-called Asian values, which is basically a cover for crony capitalism,' said one local market analyst....."

A Test of Nerve [Financial Times]
Events abroad will mainly determine how deep and long the downturn will be.
by Peter Montagnon.
"....Now the territory is bracing itself for a full-scale recession, and the questions are how deep will it be and how long will it last...."
"....Residential property prices fell by about a third between last June and May this year and have fallen further since....."
"....Hong Kong will have to live off its nerves for several months while it waits to see which way things go....."

China's New Threat to the World's Economy [US News, 17 Aug 1998]
To save itself, China may worsen Asia crisis.
by Steven D. Kaye and Jack Egan.
"....During the week that ended August 7, as the Hong Kong dollar came under increasing attack from currency traders, Hong Kong's Hang Seng stock market index tumbled by 11.5 percent to just over 7000, close to a five-year low. More ominously, fears spread that deteriorating economic conditions in China will force the country to devalue its main currency, the yuan....."
"....Because of the extreme damage a devaluation could do to the rest of Asia, China is under intense pressure from the United States and other nations to maintain the yuan's value...."

"China and Hong Kong are headed toward collapse" [Japan Echo, Jun 1998], by Ito Kiyoshi.

"The Hong Kong Dollar Link", atau terjemahannya "Keterkaitan Dolar Hong Kong"

"Mengapa HKMA Intervensi" [AWSJ, 20 Aug 1998] oleh Joseph Yam (terjemahan dari "Why We Intervened")

"Intervention True to Guiding Policy" [SCMP, 24 Aug 1998]
by Joseph Yam


HOME       TOP

For any comments send e-mail to mugajava@geocities.com
Visit   http://geocities.datacellar.net/Eureka/Concourse/8751/

Page created 26 September 1998. Last updated Monday 26 October 1998, 10:32 PM.
Produced with Webford 2.01.     Visit number     since 27 Sep 1998.
1